Buka Rekening Saham Online: Panduan Lengkap & Tips Terbaik 2024

Buka Rekening Saham Online: Panduan Lengkap & Tips Terbaik 2024

Di era digital saat ini, berinvestasi di pasar saham tidak lagi memerlukan proses yang rumit dan panjang. Salah satu kemudahan yang ditawarkan oleh teknologi adalah kemampuan untuk membuka rekening saham secara online. Dengan langkah-langkah yang sederhana dan proses yang cepat, Anda bisa memulai perjalanan investasi saham Anda tanpa harus meninggalkan rumah. Artikel ini akan membahas … Read more

Analisis Teknikal vs Fundamental: Mana yang Lebih Baik untuk Investasi Saham?

Analisis Teknikal vs Fundamental: Mana yang Lebih Baik untuk Investasi Saham?

Dalam dunia investasi saham, ada dua pendekatan utama yang sering digunakan oleh para investor untuk membuat keputusan investasi: analisis teknikal dan analisis fundamental. Kedua pendekatan ini memiliki tujuan yang sama, yaitu membantu investor dalam membuat keputusan yang bijaksana mengenai saham mana yang harus dibeli, dijual, atau dipertahankan. Namun, metode dan alat yang digunakan sangat berbeda. … Read more

Strategi Trading Saham untuk Profit Maksimal

dasar trading saham

Kami akan membahas strategi trading saham yang efektif. Tujuannya adalah meningkatkan profit Anda di pasar modal Indonesia. Memiliki strategi yang tepat sangat penting dalam trading saham. Tanpa strategi, Anda bisa tersesat dan rugi di pasar yang berubah-ubah. Kami akan tunjukkan strategi trading saham yang efektif. Dengan strategi ini, Anda bisa meningkatkan keuntungan dan kurangi risiko. … Read more

Risiko yang Terjadi di Pasar Modal: Apa Saja?

Manfaat Analisis Saham untuk Investor Pemula | Panduan Lengkap

Pasar modal adalah tempat pertemuan antara pembeli dan penjual instrumen keuangan jangka panjang. Ini termasuk saham dan obligasi. Meski investasi di pasar modal menawarkan potensi keuntungan, ada risiko yang perlu diwaspadai. Artikel ini akan membahas berbagai jenis risiko di pasar modal. Kami juga akan berbagi cara untuk mengurangi risiko tersebut. Pengertian Pasar Modal dan Risikonya … Read more

Cara Mengetahui Kinerja Trading Saham Anda

Kesalahan Utama Full Time Trader Saham

Semua trader saham memiliki tujuan utama untuk mencapai keuntungan / profit. Yang jadi pertanyaan, seberapa besar profit yang mampu anda peroleh dari saham? Apakah profit sebesar 5% per bulan, 10% per bulan, 50% per tahun adalah profit yang besar? Untuk menjawab ‘ya’ atau ‘tidak’, sebenarnya ketika anda mendapatkan profit, anda harus membandingkan profit yang anda … Read more

Strategi Scalping Trading Saham

Strategi Scalping Trading Saham

Dua strategi trading cepat di saham yang seringkali diterapkan trader adalah trading harian (intraday trading) dan scalping trading (trading menitan). Intraday trading sudah saya bahas strategi2 mencari sahamnya disini: Ebook Intraday & One Day Trading Saham. Intraday trading boleh saya katakan merupakan strategi trading cepat yang jangka waktunya cenderung “agak lama”. Sedangkan strategi trading cepat yang time … Read more

Saham yang Baru IPO Selalu Naik?

Saham yang Baru IPO Selalu Naik?

Kalau anda sering mengamati pergerakan saham-saham yang baru saja listing / melantai di Bursa Efek, di hari-hari pertama listing (terutama hari pertama), hampir semua saham yang baru IPO harganya selalu naik drastis. Kenaikan saham2 yang baru IPO bisa sampai diatas 20% pasca listing.  Dan kenaikan tersebut bisa berlanjut sampai beberapa hari kedepan. Meskipun ada beberapa … Read more

Media dan Cara Belajar Saham – Saham Gain

Media dan Cara Belajar Saham - Saham Gain

Saat ini mungkin banyak diantara anda yang ingin belajar saham, tapi anda masih bingung mau memulai dari mana. Atau mungkin anda yang sudah masuk di pasar saham (sudah mulai trading sendiri dan menganalisa harga saham) dan ingin memperdalam ilmu trading, maka di web Saham Gain ini, saya menyediakan media dan cara belajar saham yang bisa … Read more