Memilih Saham yang Baik
Target untuk mendapatkan profit melalui beli jual saham membuat para trader mencari cara untuk bisa mengetahui saham-saham apa saja yang menghasilkan profit sesuai harapan trading. Akan tetapi, di dalam trading kita hendaknya tidak hanya mencari saham-saham “yang penting profit” tanpa mengetahui kenapa saham tersebut bagus dan layak untuk dibeli. Kalau anda melakukan hal tersebut, ujung-ujungnya hal ini … Read more